Strawberry

Rabu, 27 Maret 2019

Kerajinan Tulang Ikan

1) Bahan pembuatan produk kerajinan dari limbah tulang
ikan

Bahan baku pembuatan kerajinan limbah tulang ikan adalah tulang ikan dengan seluruh bagiannya. Selain itu, digunakan pula lem power dan semprotan pewarna.

Bahan Pembuatan Limbah Tulang Ikan; a. tulang ikan b. lem c. cat semprot

2) Alat pembuatan kerajinan limbah tulang ikan

Alat pembuatan kerajinan limbah tulang ikan mudah didapat di
antaranya:

  • Amplas
  •  Gergaji besi 
  • Lem tembakGerinda.

Langkah - Langkah Pembuatan:


1. Pilihlah tulang rusuk ikan yang besar dan bagus.

2. Bilah menjadi kecil kecil mengikuti ruas. Tulang yang besar untuk liontin.

3. Susun dengan roncean di seutas tali kulit.

4. Ikat tali membentuk simpul pada ujung tali kanan dan kiri.

5. Kalung sudah jadi dan siap di pakai.

0 komentar:

Posting Komentar